Mengapa menggunakan Bahasa BASIC untuk pemrograman mikrokontroler AVR? BASIC merupakan bahasa tingkat tinggi, lebih mudah dipelajari dan dipahami dibandingkan dengan bahasa Assembly atau C.
Berikut ini, sengaja, saya sampaikan ulasan singkat tentang beberapa BASIC Compiler untuk mikrokontroler Atmel AVR. Mengapa? Agar Anda bisa mendapatkan informasi langsung dari sumbernya serta membandingkan semuanya…
FastAVR (http://www.fastavr.com/)
The best Basic-like language compiler for the Atmel AVR family of 8-bit microprocessors! (FastAVR)
- FastAVR Basic adalah sebuah bahasa yang mengandung hampir semua perintah BASIC yang sudah dikenal ditambah dengan beberapa fungsi-fungsi khusus seperti LCD, I2C, 1WIRE, Keyboard dan lain sebagainya!
- FastAVR Basic Compiler dibuat secara khusus untuk mendukung penuh keluarga Mikrokontroler AVR yang baru!
- FastAVR Basic Compiler membolehkan operasi-operasi kompleks dinyatakan dengan perintah-perintah pendek dan ampuh, tanpa perlu detil dari set instruksi CPU-nya serta arsitektur internal mikrokontrolernya. Namun datasheet mikrokontroler tetap menjadi acuan utama.
- FastAVR Basic Compiler menyembunyikan detil-detil bagi pemrogram pemula, tetapi menyediakan luaran assembler untuk pemrogram lanjut (advanced programmer)!
- FastAVR Basic Compiler membolehkan pemrograman dan siklus pengujian secara cepat!
- FastAVR Basic Compiler membolehkan struktur program dinyatakan secara lebih jelas!
- Mendukung Mikrokontrole AVR: 2313, 2323, 2343, 2333, 4433, 4414, 8515, 4434, 8535, 8534, ATiny13, ATiny2313, ATiny26, ATmega161, ATmega163, ATmega103, Atmega8, Atmega16, Atmega32, Atmega323, ATmega64, ATmega128.
- Keterangan lebih lanjut kunjungi http://www.fastavr.com.
BASOM-AVR (informasi)
BASCOM-AVR is the original Windows BASIC COMPILER for the AVR family. It is designed to run on W95/W98/NT/W2000/XP and Vista (mcselec.com)
- BASIC terstuktur dilengkapi dengan label-label.
- Pemrograman terstuktur dengan dukungan perintah-perintah: IF-THEN-ELSE-END IF, DO-LOOP, WHILE-WEND, SELECT- CASE.
- Kode mesin yang cepat dibandingkan dengan kode yang diterjemahkan.
- Nama variabel dan label bisa sepanajng 32 karakter.
- Menyediakan tipe-tipe variabel Bit, Byte, Integer, Word, Long, Single, DOUBLE dan String.
- Mendukung tipe DOUBLE. tidak dijumpai di AVR compiler lainnya - BASCOM gives you the advantage to crunch huge numbers with the DOUBLE(8 byte Floating Point)
- Large set of Trig Floating point functions.
- Fungsi-fungsi perhitungan tanggal dan waktu.
- Program yang terkompilasi bekerja untuk semua mikrokontroler AVR yang memiliki memori internal.
- Pernyataan-pernyataannya kompatibel dengan Microsoft’s VB/QB.
- Perintah-perintah khusus untuk tampilan-LCD, I2C chips dan 1WIRE chips, PC keyboad, matrix keyboad, RC5 reception, software UAR, SPI, LCD grafik, pengiriman kode IR RC5, RC6 atau Sony.
- TCP/IP with W3100A chip.
- Mendukung variabel lokal, fungsi buatan pengguna, pustaka.
- Emulator terminal dengan pilihan download yang terintegrasi.
- Simulator terintegrasi untuk pengujian.
- Pemrogram ISP terintegrasi (application note AVR910.ASM).
- Pemrogram STK200 dan STK300 yang terintegrasi. Juga mendukung The low cost Sample Electronics programmer. Dapat dibuata dalam waktu 10 menit! Banyak pemrogram lain yang didukung melalui antarmuka universal.
- Editor dengan beda warna pada pernyataan-pernyataan khusus
- PDF datasheet viewer.
- Context sensitive help.
- Cocok sekali untuk papan-papan pengembang berikut:
- MAVRIC and the MAVRIC-II from BDMICRO.
- AVR robot controller (ARC 1.1) from L. Barello
- Active Mega8535 Micro Board from Active Robots
- Versi DEMO bisa mengkompilasi hingga 4KB. Cocok untuk AT90S2313.
- Tersedia buku-buku dalam Bahasa Inggris, Jerman dan Indonesia.
- Special Tcp/Ip library, AT mouse simulator, AT keyboard simulator and others are available as add on.
AVR Simulator IDE (Oshonsoft)
AVR Simulator IDE is powerful application that supplies AVR developers with user-friendly graphical development environment for Windows with integrated simulator (emulator), Basic compiler, assembler, disassembler and debugger. AVR Simulator IDE currently supports the following microcontrollers from the Atmel megaAVR and tinyAVR product lines and mature 90S family: AT90S2313, AT90S2323, AT90S2343, AT90S4433, AT90S8515, AT90S8535, ATmega8, ATmega16, ATmega32, ATmega48, ATmega64, ATmega88, ATmega128, ATmega162, ATmega164P, ATmega168, ATmega324P, ATmega644P, ATmega8515, ATmega8535, ATtiny11, ATtiny12, ATtiny13, ATtiny24, ATtiny25, ATtiny26, ATtiny44, ATtiny45, ATtiny84, ATtiny85, ATtiny261, ATtiny461, ATtiny861, ATtiny2313. Additional AVR models sharing the same architecture will be supported in the new releases.
You are welcome to download the fully functional evaluation copy of the software on the downloads page. AVR Simulator IDE requires a license to operate after the evaluation period. Personal license for your home computer available for only €29. For more information please visit the licenses page. If you would like to see several original comments I received from the users of my Simulators, please visit the comments page.
AVR Simulator IDE main features:
- Main simulation interface showing internal microcontroller architecture,
- FLASH program memory editor, EEPROM data memory editor, stack SRAM space viewer,
- Microcontroller pinout interface for simulation of digital I/O and analog inputs,
- Variable simulation rate, simulation statistics,
- Breakpoints manager for code debugging with breakpoints support,
- AVR assembler, AVR disassembler,
- Powerful AVR Basic compiler with smart Basic source editor,
- AVR Basic compiler features: three basic data types (1-bit, 1-byte, 2-byte), optional 4-byte (32-bit) data type with 32-bit arithmetics, arrays, all standard AVR Basic language elements, optional support for structured language (procedures and functions), high level language support for using internal EEPROM memory, using internal A/D converter module, using interrupts, serial communication using internal hardware UART, software UART implementation, I2C communication with external I2C devices, Serial Peripheral Interface (SPI) communication, interfacing character LCDs, interfacing graphical LCDs with 128×64 dot matrix, R/C servos, stepper motor control, 1-Wire devices, DS18S20 …
- PC’s serial port terminal for communication with real devices connected to serial port,
- LCD module simulation interface for character LCD modules,
- Graphical LCD module simulation interface for 128×64 graphical LCD modules,
- Stepper motor phase simulation interface for stepper motor driving visualization,
- Simulation module for external I2C EEPROMs from 24C family,
- Hardware UART simulation interface,
- Software UART simulation interface for software implemented UART routines…
Unduh Demo-nya Sekarang!
mikroBASIC PRO for AVR 2008 (mikroElektronika)
Basic compiler for AVR microcontrollers
A beginner? Worry not. Easy-to-learn BASIC syntax, advanced compiler features, built-in routines, and many practical examples we have provided allow a quick start in programming AVR. (mikroElektronika)
Pake gambar aja biar jelas, Anda bisa klik link diatas untuk mendapatkan informasi lebih lengkap serta mengunduh versi DEMO-nya, silahkan
Semoga bermanfaat…
May 8th, 2009 at 6:51 pm
Pak, Saya maha siswa untag sby,
saya mau tanya di mana saya bisa dapatkan BASCOM untuk AT89S53?
tolong dong link nya dikirim ke email saya..
Terima kasih
May 11th, 2009 at 9:32 am
@Agustino:
bisa diunduh di http://www.mcselec.com
May 15th, 2009 at 7:26 pm
Slamat malam pak.
saya baru sedang belajar uc….
dan saya sedang mengalami kesulitan dengan uc atmega64 (kaki laba2)
saya sudah membuat pcbnya tapi file hexnya tidak bisa saya downloadkan
saya menggunakan stk200 dengan software ponyprog dan code vision
mohon bimbingannya.
trima kasih.
June 20th, 2009 at 11:13 am
Pak,kasih tau dunk source code bahasa C atau BASCOM ASSEMBLER
July 14th, 2009 at 9:12 am
Selamat pagi pak…
pak saya ingin belajar mc..
saya hendak membuat aplikasi yang menghubungkan tcp ip starter kit dengan pc…saya ingin membuat desain interacenya…dimana saya bisa mendapat tutorialnya?
mohon bimbingannya pak…
terimakasih
July 23rd, 2009 at 3:49 pm
pak agfi, saya sedang coba-coba bikin dataloger pake atmega8535 prog pake BASCOM, tapi programnya jd besar. saya ingin menyimpan program tersbut di AT24c256, sehingga program dapat diruning dari sana. tapi bagaimana caranya ya pak. soalnya saya blm pernah nyoba. mohon petunjuknya pak.
terimakasih
July 24th, 2009 at 10:08 am
@Nana:
hasil kompilasi dari bascom (HEX) Anda simpan ke dalam AT24C256-nya, kemudian buat rangkaian yang mendukung running dengan memori eksternal (lihat di datasheet uC ybs…)
July 24th, 2009 at 10:27 am
@yusuf:
rangkaian uC di PCB harus dilengkapi dengan konektor STK200 yang tepat, salah pin akan berakibat fatal, minimal tidak bisa download…
@usman:
coba cek di http://www.innovativeelectroni.....er_kit.htm
July 30th, 2009 at 12:53 pm
terimakasih pak nanti saya coba
September 14th, 2009 at 12:48 pm
pak, saya stevanus mahasiswa Trisakti..
saya mau tanya boleh kan pak..
saya baru menggunakan simulator AVR SIMULATOR IDE pak,,,
tapi kok pas saya RUN dan memakai simulator LCD nya..
tapi responnya terkesan lambat ya pak??
padahal saya sudah ke mode fast pak…
trimakasih atas pencerahannya
September 15th, 2009 at 9:27 am
@stevanus:
coba program2 lain yang jalan di background bisa dihentikan dulu sementara…
September 26th, 2009 at 5:03 pm
dimana BASIC Compiler mendukung AT89S53, 4 digit 7 segment, cmps03?
November 5th, 2009 at 1:14 am
halo pak Agfi, bapak buat blog disini to,…saya salah satu mahasiswa bapak di ELINS UGM,
Pak saya baru pake ATMEGA 32& BASCOM sebagai compilernya, secara garis besar saya membuat smarthome tapi lebih tepatnya masih prototype home automation and security system untuk sekarang.
Saya mengalami kesulitan dalam pembuatan scripting multitasking pada bascom. Sebab system saya memantau dan mengontrol banyak hal apakah bapak punya literatur yang berkenaan dengan itu,.. terimakasih
November 5th, 2009 at 8:42 am
@chinde bayu:
setahu saya bascom tidak mendukung multitasking dalam arti sebenarnya, beberapa pekerjaan dilakukan secara paralel, selalu dalam bentuk sekuensial, untuk mengatasi hal ini diperlkan prosesor lain yang bisa mendukung multitasking…
rasanya sudah saatnya aplikasi smarthome menggunakan embedded OS, sebuah sistem operasi yang ditanamkan pada sebuah mikrokontroler atau proseosr, untuk ATMega32 bisa dicoba tinyOS (atau gunakan saja ATmega128 dengan kapasitas flash rom 128kB sehingga OS-nya bisa lebih banyak fitur)…
untuk contoh embedded OS silahkan baca sekumpulan artikel saya tentang S3C2440 atau dalam paket Mini2440 di http://agfi.staff.ugm.ac.id/blog/?s=mini2440
November 5th, 2009 at 1:55 pm
wah architecture ARM ya pak,wah luarbiasa sangat powerful. tetapi bila saya menggunakan ini brarti saya ngulang dari awal lagi pak?? belum lagi dari segi harga, sebenarnya bila harga dibanding teknologi&pengalamannya ini tergolong murah pak namun bila harga dibanding dompet notabene mahasiswa ini cukup mahal pak minimal untuk saya, bila bapak berkenan ada literatur lain yang dapat saya pelajari mohon bantuannya, terimakasih
November 5th, 2009 at 3:39 pm
makasih banyak pak, saya mencoba untuk blajar RTOS dan sebagainya apakah bapak punya literatur tentang itu,? menurut bapak dari sekian banyak RTOS mana yang lebih suitable untuk saya mengingat saya lebih menguasai BASIC, dan menggunakan ATMEGA jenis DIP40P(atmega 32):
FreeRTOS: A Free RTOS for microcontrollers
AvrX: Real-Time Kernel for AVR processors
YAVRTOS: Yet Another Atmel AVR Real-Time Operating System
AVRAsmOS: A tiny OS for small AVRs
pc/OS RTOS Kernel (for larger AVR processors >= mega128)
uSmartX: Non-Preemptive Priority-based Multitask RTOS
Apakah bapak punya ulasan,buku,link,dsb tentang materi ini?
terimakasih
November 21st, 2009 at 8:48 pm
pak, saya mau belajar cara pemrograman dengan AVR BASCOM atmega 8535.
bapak punya literatur buku / yg dapat sebagai acuan untuk pedoman saya untuk belajar.
terimaksaih sebelumnya
November 22nd, 2009 at 10:56 am
@galih:
bukunya pak Iswanto terbitan Gava Media (bascom utk ATMega8535)… yach cukup untuk sekedar tahu pake BASCOM AVR, atau silahkan klik disini (RAR).
December 9th, 2009 at 9:04 pm
halo pak agfi. langsung saja ke tema, saya mempunyai lcd grafik wg128×64 tp saya gak tau contoh program untuk menampilkan sebuah gambar kira2 seperti apa ya,,, contoh programnya oh ya saya pake mikrokontroler atmel 8535. trim’s sebelumnya
March 22nd, 2010 at 9:44 pm
Assalamualaikum Pak Agfi saya ingin membuat driver motor dc dengan ic L293D dengan menggunakan compiler bascom avr untuk ic 8535,kebetulan saya pemula pak ingin tahu. Bolehkah saya meminta schematics driver L293D dan listing program bascom avr-nya pak mohon bantuannya pak. Terima kasih sebelumnya…
March 31st, 2010 at 6:45 am
Asm Pak saya mahasiswa Universitas PAmulang pak saya sekarang sedang mengerjakan proyek alat yang rencananya menggunakan ATmega8535 yang akan memakai bahasa BASCOM
sya mau nanya pak dimana saya bisa mendapatkan tutorial atau setidaknya situs yang mengajarkan step by step tenang BASCOM pak
dan tolong di submit ke email saya
danang_04diablo@yahoo.co.id
April 30th, 2010 at 3:39 pm
Halo Pak Agfi,
Menurut saya, meskipun pemrograman AVR atau mikro apapun dengan BASIC mungkin menarik dan mudah bagi pemula, saya pikir lebih bermanfaat jika kita mempelajari pemrograman uC dengan bahasa C. Hal ini dikarenakan pustaka C yang tersedia dan tersebar di Internet banyak sekali. Misalnya untuk DSP, Fuzzy logic, Encripsi data dll. Meskipun pustaka tersebut tidak ditulis khusus untuk uC tetapi kebanyakan untuk PC, dengan sedikit perubahan akan bisa dijalankan di uC.
Dengan bahasa Basic untuk uC yang saya pikir tidak ada standar baku antar vendor, akhirnya kita akan sangat tergantung pada library dari vendor tsb.
Salam.
Sri Buntoro
PT Marktel, Bandung
May 6th, 2010 at 5:55 pm
Aslamualaikum,
Pa Agfi
Saya mahasiswa ITHB Bandung Jurusn Teknik Komputer, tolong kasih tau cara buat rangkaian seven segment menggunakan Atmega8535, kalo alat untuk ngisi program sudah saya buat, tinggal rangkaian seven segmentnya, komponen apa saja yang di buthkan dan program gimana.
Terima kasih
Wasalam
January 14th, 2011 at 9:53 pm
selamat malam pak
saya mahasiswa di salah satu ptn di bogor
ijin bertanya
saya mau menerapkan program rsa, rsa adalah cryptografi sederhana
untuk enkrip pesan
misal pesan yang mau saya enkrip adalah a=65(ascii)
enkrip=65^5 mod 65=v(misal hasilnya v)
dan untuk dekrip v^29 mod 65=y(misalnya)
bagaimana supaya dapat di tampilkan di emulator terminal??
jika saya tekan 5 menghasilkan nilai v(tapi nilai v ini bukan dari saya dari perhitungan 65^5 mod 65
dan jika saya tekan 29 menghasilkan nilai y
mohon bantuannya pak
terima kasih
March 3rd, 2011 at 7:58 am
Ass………..
pak saya baru bljr uC dan saya ingin mencoba membuat kontrol suhu ruangan menggunakan ATMega8535.
Saya menggunakan sensor LM35D dan akan menggunakan remote kontrol.
Prinsip kerjanya suhu kita set di 18 sampai 20 derajat,sensor akan membaca suhu ruangan dan kemudian menampilkannya ke LCD setelah itu apabila suhu yang terbaca dibawah atau diatas range maka remote AC akan bekerja secara otomatis.
yang ingin saya tanyakan bagaimana cara menghubungkan remote dengan uC dan listing programnya bagaimana kalau menggunakan Basic…???????
Mohon bantuannya pak
March 3rd, 2011 at 9:36 am
@pranata:
konsep atau prinsip kerjanya saya kupas tuntas di ebook saya (klik disini)
March 11th, 2011 at 4:17 pm
selamat sore pak,simulator mikrokontroller AVR untuk bahasa basic apa y pak selain BASCOM?
terimakasih
March 11th, 2011 at 4:17 pm
selamat sore pak,simulator mikrokontroller AVR untuk bahasa basic apa y pak selain BASCOM?
terimakasih
March 17th, 2011 at 1:28 pm
@tika:
bahasanya gak harus BASIC, bisa C, bisa ASM dll, untuk simulator bisa menggunakan proteus vsm… klik http://www.labcenter.com/products/vsm_overview.cfm
June 2nd, 2011 at 2:58 pm
selamat siang pa,saya sedang mengerjakan TA tentang pengendali perangkat listrik melalui Internet.
saya menggunakan mikon ATMega 8535.
jadi,dari web di PC akan dihubungkan ke starter kit, lalu dr strter kit dihubungkan ke atmega 8535,,dan di pasang relay utk mengendalikan ON/OFF perangkat.
saya menggunakan bascom,tp saya masih bingung tentang pemrogramannya.
mungkin bpk bisa memberikan pencerahannya.
trima kasih.
October 10th, 2012 at 1:30 pm
pak,,saya rahman nuryadin sedang mengerjakan skripsi “sistem keamanan brankas penyandi 4 digit menggunakan mikrokontroler AT89S51 dan sensor PIR”
saya menggunakan BASCOM 8051, tapi pengetahuan tentang BASCOM 8051 masih sedikit,,di buku bapak penjelasannya lebih spesifik untuk BASCOM AVR…
tolong mnta tutorial input pasword dan menampilkan nya pada LCD serta reset password nya apabila terjadi 3x kesalahan pada saat input password….terima kasih
February 7th, 2013 at 9:45 am
salam pak, saya mau menanyakan teori tentang BASCOM untuk microcontroller ATMEGA32. terimakasih pak
June 3rd, 2013 at 1:58 pm
pak saya mahasiswa ug saya mau curhat tentang micon yang menggunakan AT89s51 dengan bahasa bascom, saya sedang mengerjakan TA alat saya sudah jadi tapi menggunakan bahasa assembler saya mau mengubahnya dengan bahasa bascom caranya gimana ya pak? klo boleh saya mau sharing dengan bapak mohon bantuannya pak
November 25th, 2015 at 4:07 pm
Ingin tanya pak, saya pernah menyinggung Atmel Atmega128L ditulisan saya berikut: http://datacomlink.blogspot.co.....-6455.html
saya mendapatkan rujukan tentang Atmel dari jurnal berikut http://hdl.handle.net/10.1109/ISORC.2008.59 , nah yang ingin saya tanyakan, bagaimana ya pak cara kerja Atmel Atmega128L, TI cc2420, bisa terhubung dengan sensor humidity & temperature, lalu bisa memberi data lewat protokol zigbee? kira-kira saya perlu belajar dari mana? terima kasih pak
April 9th, 2018 at 9:29 am
Terimakasih pak
April 10th, 2018 at 10:02 am
izin unduh ya pak
May 16th, 2018 at 2:33 pm
thank you for sharing it’s so helpful
December 13th, 2018 at 1:48 pm
its good thing to share, thank you.
February 23rd, 2019 at 12:00 pm
We are online programming assignment help experts in USA at very reasonable price. We have an experienced faculty with 4+ years.
August 23rd, 2019 at 1:47 pm
Hi! If You Buy assignment online for students. MyAssignmentHelpAu providing high-quality assignment help. If you Buy Assignment Online. You have simply contact our expert team. We have resolved you’re all quarry you have also visited our website and get more information about assignment help. Our expert available 24*7.
October 31st, 2019 at 4:12 pm
Online Assignment Help cheap provides professional assignment help in various subjects for students studying in colleges and universities across UK, USA, New Zealand, and Canada. We deliver quality solutions for assignments in over 100 subjects.
November 29th, 2019 at 12:02 am
For delivery orders of $20 or less, it is popular to provide a minimal tip of $3. For any quantity over $20, tip 10 to 15 percent but in no way less than $5. Before opting for that $3 tip on small orders, reflect onconsideration on whether or not you would make the same trip for a mere three bucks.
February 28th, 2020 at 4:48 pm
Fantastic site! I want an internship — http://hasiltogel-resmi.com/
April 9th, 2020 at 5:27 pm
Data Pengeluaran Togel adalah situs rekapan data togel pengeluaran terbaru seperti data sgp, data hk, data sdy yang merupakan hasil result pasaran terbesar.
http://zenxation.com/