Categories
Mikrokontroler

Unyil-AVRUINO: Sistem Minimum AVR yang kompatibel dengan Arduino!

Jika Anda penggemar mikrokontroler AVR dan/atau Arduino (AVR Based Board), namun melihat harga Arduino beserta kompatibilitas lainnya yang harganya relatif mahal, maka dengan merogoh kocek kurang dari 100ribu (selama masa promo) kini Anda bisa mendapatkan sebuah board Arduino Compatible Unyil AVRUINO buatan sahabat saya mas Andi Hidayatullah.

Gambar 1. Board Unyil AVRUINO karya Andi Hidayatullah

Gambar 2. Skematik Board Unyil AVRUINO

Gambar 3. PCB Board Unyil AVRUINO