Agfianto Eko Putra on November 3rd, 2008

Pendahuluan
Keluarga Mikrokontroler AVR merupakan mikrokontroler dengan arsitektur modern (emang selama ini ada yang kuno kali??). Terdapat 3 macam atau jenis mikrokontroler AVR, yaitu:

TinyAVR (tidak ada kaitannya ama mbak Tini yang jualan gudeg…)
AVR atau Classic AVR, dan
megaAVR (nah yang ini sudah mulai banyak yang nulis bukunya…)

Perbedaan jenis-jenis tersebut terletak dari fasilitas, atau lebih dikenal dengan fitur-fiturnya. [...]

Continue reading about Pengetahuan Dasar Mikrokontroler AVR

Agfianto Eko Putra on November 3rd, 2008

Belajar pemrograman PLC itu pada dasarnya mudah, sebagai permulaan, hal-hal yang dibutuhkan antara lain:

Buku PLC, rekomendasi: Putra, Agfianto Eko, 2004, PLC - Konsep, Pemrograman dan Aplikasi, Gava Media - Yogyakarta
Software editor dan simulasi PLC baik untuk Sysmac maupun ZEN - ada di dalam CDROM buku di atas.
Maupun software simulator lainnya yang biasa saya ajarkan di [...]

Continue reading about Belajar PLC itu Mudah!

Agfianto Eko Putra on November 3rd, 2008

Sebenarnya, siapa saja yang perlu belajar mikrokontroler? Apakah hanya monopoli rekan-rekan di ELINS atau Teknik Elektro saja? Tidak, sama sekali tidak. Beberapa pembaca buku saya “Belajar Mikrokontroler AT89C51/52/55: Teori dan Praktek” berasal dari (berdasar email yang masuk dari seluruh Indonesia):

Para peminat atau hobyis dengan berbagai latar belakang pendidikan;
Pelajar SMA dan STM, bahkan tidak menutup kemungkinan [...]

Continue reading about Belajar Mikrokontroler itu Mudah!

Agfianto Eko Putra on November 3rd, 2008

Sebuah PLC (kepanjangan dari Programmable Logic Controller) adalah sebuah alat yang digunakan untuk menggantikan rangkaian sederetan relai yang dijumpai pada sistem kontrol proses konvensional. PLC bekerja dengan cara mengamati masukan (melalui sensor-sensor terkait), kemudian melakukan proses dan melakukan tindakan sesuai yang dibutuhkan, yang berupa menghidupkan atau mematikan keluarannya (logik, 0 atau 1, hidup atau mati). [...]

Continue reading about Apakah PLC itu?

Agfianto Eko Putra on November 3rd, 2008

Jika kita bicara tentang Mikrokontroler, maka tidak terlepas dengan pengertian atau definisi tentang Komputer itu sendiri, mengapa? Ada kesamaan-kesamaan antara Mikrokontroler dengan Komputer (atau Mikrokomputer), antara lain:

Sama-sama memiliki unit pengolah pusat atau yang lebih dikenal dengan CPU (Central Processing Unit);
CPU tersebut sama-sama menjalankan program dari suatu lokasi atau tempat, biasanya dari ROM (Read Only Memory) [...]

Continue reading about Apakah Mikrokontroler itu?