Agfianto Eko Putra on December 9th, 2009

versi 1.2 (14 Desember 2009)
Banyak komentar,pertanyaan dan saran masuk melalui SMS, email, omong langsung agar saya membuat sebuah tulisan atau artikel tentang bagaimana cara membuat aplikasi mikrokontroler AVR maupun AT89 dari nol. Okey dech, kali ini saya berikan jawabannya…
Baiklah, untuk memudahkan saya menjelaskan dari ‘nol’, ada baiknya Anda perhatikan dulu diagram alir pada Gambar 1 [...]

Continue reading about Membuat Aplikasi Mikrokontroler AVR/AT89: Khusus Pemula!

Agfianto Eko Putra on December 3rd, 2009

Tulisan ini sengaja saya buat karena beberapa waktu yang lalu dua mikrokontroler saya (semuanya ATMega32, masing-masing dalam kemasan SMD dan PDIP) menjadi korban ketidak-tahuan saya tentang otak-atik System Clock atau FUSE bit pada mikrokontroler AVR.
Perlu diketahui bahwa setiap mikrokontroler AVR memiliki fasilitas untuk memilih sumber clock atau detak dengan banyak alternatif pilihan. Berbeda dengan keluarga [...]

Continue reading about Mengenal System Clock pada Mikrokontroler AVR

Agfianto Eko Putra on October 27th, 2009

Jika selama ini Anda penggemar mikrokontroler keluarga MCS51 (termasuk AT89 dan ahli warisnya yang cukup banyak variannya (http://www.atmel.com) atau barangkali penggemar buku “Belajar Mikrokontroler AT89C51/52/55” yang sangat terkenal itu, maka Anda mungkin bertanya-tanya, adakah downloader, selain easy downloader, yang praktis, portabel, tidak memerlukan catu daya tambahan dan kalau perlu ada fasilitas tambahan lainnya, harganya murah [...]

Continue reading about Min MCS51/AVR dan Min AVR dari ADP (New!)

Agfianto Eko Putra on June 24th, 2009

Buku ini ditujukan bagi mereka yang ingin memanfaatkan mikrokontroler tipe CISC yaitu AT89C51/52/55 (seri AT89 dari Atmel, Inc.) dalam aplikasi pengontrolan elektronik, termasuk untuk mendapatkan income atau penghasilan. Selain itu juga dalam rangka memperkaya pustaka nasional dalam bidang elektronika maupun sistem elektronika.
Buku yang terdiri dari 7 bagian ini mengupas tuntas AT89C (sudah obsolette diganti dengan [...]

Continue reading about Belajar Mikrokontroler AT89C51/52/55: Teori dan Aplikasi, Edisi 2

Agfianto Eko Putra on May 13th, 2009

Jika Anda memiliki dan sudah membaca atau mempelajari buku saya (Belajar Mikrokontroler AT89C51/52/55), tentunya Anda masih inget dengan program pertama yang saya tulis dengan tujuan untuk menghidupkan dan mematikan LED secara flip-flop atau bergantian yang terpasang di P1. Berikut saya sertakan lagi program ASM-nya:
;– BAB3_01.ASM ———————————————————–
;
; Lampu flip-flop pada Port 1
;
;————————————————————————–
[...]

Continue reading about C vs Assembly MCS-51: Kasus LED Flip-flop

Agfianto Eko Putra on May 11th, 2009

Beberapa saat yang lalu saya sempat mencoba sebuah kompiler MikroC dari mikroelektronika yang betul-betul hebat, karena hasil kompilasinya yang berupa ASM dan LST bisa saya lihat langsung. Dan kabar baiknya adalah, saya bisa membandingkan antara program C yang saya buat dan hasil kompilasi ASM/LST yang dihasilkan.
Sebagai kasus yang sangat unik dan membuat saya ketawa terbahak-bahak [...]

Continue reading about C vs Assembly MCS-51: Kasus unik Aritmetika!

Agfianto Eko Putra on February 27th, 2009

RTC yang kita bahas kali ini adalah RTC dengan antarmuka I2C, yaitu DS1307. Artikel yang membahas RTC lain secara lengkap, DS12C887, yang menggunakan antarmuka paralel dan penggunaan bahasa assembly, bisa Anda baca mulai dari Pendahuluan, Register Data/Kontrol, dan Contoh Aplikasi.
Okey… sekarang kita lihat dulu fitur dari DS1307:

Real-time clock (RTC) meyimpan data-data detik, menit, jam, tanggal, [...]

Continue reading about Tutorial AT89: RTC DS1307 (64 x 8 Serial Real-Time Clock)

Agfianto Eko Putra on February 7th, 2009

Pada mikrokontroler Atemal keluarga AT89C (obsollete) atau AT89S, Port 0 tidak memiliki pullup internal. Pullup FET yang berada di dalam penggerak luaran P0 digunakan hanya pada saat port mengirimkan logika ‘1′ selama pengaksesan memori eksternal. Selain dari itu, pullup FET akan selalu mati. Konsekuensinya, jalur-jalur P0 yang digunakan sebagai jalur luaran merupakan saluran terbuka (open [...]

Continue reading about Tutorial Mikrokontroler AT89: Masukan dan Luaran (I/O)

Agfianto Eko Putra on February 5th, 2009

Sebenarnya membuat aplikasi pencacah naik-turun (up-down counter) menggunakan AT89 adalah hal yang aneh dalam dunia elektronika digital. Lho kok? La ya… lha wong tinggal pake rangkaian dengan IC TTL (seri 74LS) saja sudah bisa, kok ini pake programming mikrokontroler segala… Lha kalo untuk belajar pemrograman mikrokontroler gimana? O ya silahkan saja… itu jadi gak aneh [...]

Continue reading about Up-Down Counter menggunakan uC AT89

Agfianto Eko Putra on January 23rd, 2009

Pembuatan program mikrokontroler dalam bahasa tingkat-tinggi (high-level language, disingkat HLL), misalnya bahasa ‘C’ atau ‘BASIC’, memungkinkan kita mengurangi waktu pengembangan secara signifikan jika dibandingkan dengan Bahasa Assembly. Ada juga yang mengatakan, seorang perancang yang sudah beperngalaman bisa menuliskan sejumlah baris kode-kode yang sama per hari baik dalam C dan Assembly. Namun perlu diingat bahwa, sebaris [...]

Continue reading about Pemrograman Mikrokontroler dalam Bahasa Tingkat-Tinggi